Jumat, 11 Desember 2015

pengertian seni rupa murni


Pengertian Dan Contoh Seni Rupa Murni

Rasanya masih ada yang kurang ketika admin website genggaminternet.com membahas tentang seni rupa, tidak bisa di pungkiri manusia sangat menyukai keindahan. oeh karenanya manusia dari zaman prasejarahpun sudah mengenai apa yang di sebut dengan seni, walapun pada masa itu seni mereka masih sangat sederhana dan tergolong kasar. nah artikel kali ini kita akan menyambung pembahasan terdahulu yakni kita akan membahas mengenai Contoh Seni Rupa Murni, jadi untuk sobat yang penasaran dengan pembahasan serta contoh-contoh seni rupa murni maka sobat wajib untuk membaca artikel ini hingga tuntas, karena saya akan jamin sobat akan mendapatkan informasi seperti yang sobat harapkan, Baiklah mari kita kepokok pembicaraan di bawah ini.
Baca Juga : Contoh Seni Rupa Terapan
Seni adalah sebuah hasil dari imajinasi atau pengungkapan Ekspresi sesorang dan biasanya memiliki Estetika. Seni rupa juga merupakan salah satu cabang dari seni yang bisa di lihat oleh mata dan juga bisa di rasakan dengan Rabaan. Karya seni rupa ini tercipta dengan cara mengolah dan memadukan konsep yang dapat berupa garis, titik, bidang, volume, bentuk, warna, tekstur dan  juga efek pencahayaan dengan menggunakan Acuan estetika.

Pengertian Seni Rupa Murni

Seni Rupa murni adalah cabang dari seni rupa yang di buat tanpa mempertimbangkan fungsi dan kegunaanya akan tetapi lebih mengutamakan Fungsi keindahaan atau Estetika.Seni rupa murni cenderung lebih bebas dan biasanha memiliki nilai estetika yang sangat tinggi. Sementara itu, Fungsi seni rupa murni hanyalah di gunakan sebagai hiasan atau pajangan saja.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar